Dalam upaya menghadapi ancaman krisis pangan, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kuansing telah menyiapkan lahan seluas 55 ribu hektar. Selain itu, Pemkab Kuansing, melalui Dinas Pangan, Holtikultura, dan Ketahanan Pangan, terus berkomitmen untuk meningkatkan produksi beras dengan cara meningkatkan indeks tanam.
Saat ini, beberapa kelompok tani telah mencapai Indeks Produksi (IP) 200.
Baca Juga:
KPK Tahan Mantan Kakanwil BPN Riau Terkait Dugaan Suap HGU Kebun Sawit
Suhardiman berharap berbagai upaya ini akan mampu memenuhi kebutuhan pangan di daerah tersebut.
[Redaktur: Elsya Tri Ahaddini]